Terima kasih Tuhan atas kebersamaan selama pertemuan 3 hari bersama Rm Kusmaryanto SCJ dan rekan-rekan suster yang berkarya dalam kerasulan kesehatan, untuk berefleksi dan berevaluasi dalam berpastoral care kesehatan.
Orang yang hidup
Berhak untuk hidup
Karena dia sudah hidup
Dan mempunyai hidup.
Orang yang hidup
Berhak untuk hidup
Karena dia sudah hidup
Dan mempunyai hidup.
Source : FB Sandar Supit
0 komentar:
Posting Komentar